Sosialisasi Peningkatan Pengetahuan Covid-19 Melalui Pelatihan Dan Media Promosi Kesehatan Di Kelurahan Sendangguwo RW.01

Penulis

  • Mifbakhuddin Mifbakhuddin Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Semarang
  • Sri Haryani Mahasiswa S1 Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Semarang

DOI:

https://doi.org/10.26714/jipmi.v1i2.1

Kata Kunci:

Penyuluhan, Media KIE, Edukasi, Leaflet

Abstrak

Latar belakang: Covid-19 adalah penyakit menular yang menyerang pada manusia dan angka kematian Covid-19 sebanyak 3%. Kegiatan penyuluhan tentang Covid-19 merupakan kegiatan yang dilakukan untuk memberikan pengetahuan tentang pencegahan penularan Covid-19. Berdasarkan hasil survei dengan kuesioner yang telah dilakukan pada warga RW 01 RT 05 bahwa dari 26 KK ada 7 KK ( 26,9% ) tidak pernah di datangi oleh pelayanan kesehatan, namun 19 KK pernah di datangi oleh pelayanan kesehatan tidak mengenai edukasi Covid-19 dan protokol kesehatan. Tujuan: Tujuan PKM ini adalah upaya peningkatan pengetahuan, keterampilan dan pengembangan peran warga RW 001 RT 05 Kelurahan Sendangguwo, Kota Semarang. Metode: Kegiatan PKM ini menggunakan metode 1) penyuluhan untuk edukasi Covid-19, 2) pelatihan membuat masker kain tanpa sentuhan benang dan jarum jahit, 3) membuat liflet edukasi singkat mengenai Covid-19, 4) pengiriman video edukasi Covid-19 dan cara membuat masker kain secara praktis. Hasil: Pengetahuan tentang Covid-19 warga RT. 05 mengalami peningkatan hingga 100% setelah mendapatkan penyuluhan dan pelatihan. Pembagian liflet mendapat respon yang baik dari warga RT 05, seperti langsung membaca liflet untuk mengetahui isi dari liflet tersebut. Media KIE Covid-19 berupa video (cara membuat masker kain secara praktis) telah disebarkan melalui whatsapp grup RT.05 dan mendapatkan respon baik. Kesimpulan: Seluruh rencana kegiatan terlaksana dengan baik. Meningkatkan pendekatan kepada masyarakat untuk selalu mengingatkan protokol kesehatan yang sudah diberikan pada saat penyuluhan kesehatan, agar tidak terjadi penularan covid- 19.

Kata kunci: warga, penyuluhan, liflet, media KIE, edukasi

______________________________________________________________________________________

Abstract

Background: Covid-19 is an infectious disease that attacks humans and the Covid-19 mortality rate is 3%. Counseling activities about COVID-19 are activities carried out to provide knowledge about preventing the transmission of COVID-19. Based on the results of a survey with a questionnaire that has been conducted on residents of RW 01 RT 05 out of 26 families there are 7 families (26.9%) who have never been visited by health services, but 19 families have been visited by health services not regarding COVID-19 education. and health protocols. Objective: The purpose of this PKM is an effort to increase knowledge, and skills and develop the role of residents of RW 001 RT 05 Sendangguwo Village, Semarang City. Results: The results of counseling and training have increased reaching 100%, the level of knowledge is obtained from the post-test given by residents of RT 05 during the Covid-19 education counseling. The distribution of the leaflets received a good response from the residents of RT 05, such as directly reading the leaflet to find out the contents of the leaflet. The KIE Covid-19 media in the form of a video (how to make a practical cloth mask) has been distributed via Whatsapp group RT 05 and received a good response. Conclusion: All planned activities were carried out well. Increasing the approach to the community to always remind the health protocols that have been given during health counseling, so that there is no transmission of Covid-19.

Keywords: inhabitant, counseling, leaflet, KIE media, education

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Biografi Penulis

Mifbakhuddin Mifbakhuddin, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Semarang

Penulis pertama, penulis korespondensi

Referensi

Setiawan N. Pengolahan dan Analisis Data. Diklat Metodol Penelit Sos. 2005.

Pujiati S. Pemetaan masalah dan penentuan prioritas program kesehatan pada masyarakat kelurahan gerem, kecamatan grogol, kota cilegon. HEARTY. 2018. doi:10.32832/hearty.v6i2.1278

Fitriany M, Farouk H, Taqwa R. Perilaku Masyarakat dalam Pengelolaan Kesehatan Lingkungan (Studi di Desa Segiguk sebagai Salah Satu Desa Penyangga Kawasan Hutan Suaka Margasatwa Gunung Raya Ogan Komering Ulu Selatan). J Penelit Sains. 2016.

Hamidy F. Pendekatan Analisis Fishbone Untuk Mengukur Kinerja Proses Bisnis Informasi E-Koperasi. J Teknoinfo. 2016. doi:10.33365/jti.v10i1.12

Monografi Desa. Sebaran penduduk Kelurahan Sendangguwo. 2021

Moleong L. Metodologi penelitian. Kualitalif Sasial. 2006.

Sulistiarini S-. Hubungan Perilaku Hidup Sehat Dengan Status Kesehatan Pada Masyarakat Kelurahan Ujung. J PROMKES. 2018. Doi:10.20473/Jpk.V6.I1.2018.12-22

Symond D. Penentuan Prioritas Masalah Kesehatan dan Prioritas Jenis Intervensi Kegiatan Dalam Pelayanan Kesehatan Di Suatu Wilayah. 2013;(2):94–100.

Firdausi, U., Candra, L.F.K. and Karma, C.P.F., Pengabdian Masyarakat Dan Anak-Anak Melalui Kkn-T Mengenai Edukasi Pencegahan Covid-19 Di Desa Dukuh Cikupa. ABDIPRAJA (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 2020 (1), pp.14-23.

Prayitno, S.A., Pribadi, H.P. and Ifadah, R.A. Peran Serta Dalam Melaksanakan Protokol Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19) Pada Masyarakat. DedikasiMU: Journal of Community Service, 2020:2(3), pp.504-510.

Amir, H. and Taqiyah, Y., March. Pengaruh Covid-19 kepada masyarakat. Dalam: Seminar Nasional dan Call of Papers Penelitian dan Pengabdian Masyarakat 2021:1(1).

Hartati, S., Syamsuadi, A. and Elvitaria, L. Keterlibatan Mahasiswa dan Akademisi dalam Pengabdian Masyarakat Menghadapi Pandemi Covid-19. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2021:5(2), pp.474-480.

Arumsari, C., Yulianto, E. and Nur'Afifah, E. Sosialisasi dalam rangka memelihara kesadaran warga pada kesehatan di masa pandemi Covid-19. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2021:2(1), pp.272-276.

Wahyuni, D. and Adila, U. Pengabdian Masyarakat dari Rumah di Tengah Pandemi Covid-19. CV. Creative Tugu Pena: Lampung. 2020.

Amir, H., Bima, M.I.M., As' ad, I., Hafid, M.F., Ashar, J.R., Zainal, A.Q., Jihad, A. and Musda, G.H. Penerapan 3M dalam Mencegah Penularan Covid-19 di Desa Lonjoboko Kabupaten Gowa. Idea Pengabdian Masyarakat. 2021:1(1), pp.1-4.

Unduhan

Diterbitkan

2022-05-11

Cara Mengutip

1.
Mifbakhuddin M, Haryani S. Sosialisasi Peningkatan Pengetahuan Covid-19 Melalui Pelatihan Dan Media Promosi Kesehatan Di Kelurahan Sendangguwo RW.01. JIPMI [Internet]. 11 Mei 2022 [dikutip 24 November 2024];1(2):28-31. Tersedia pada: http://103.97.100.158/index.php/jipmi/article/view/1

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama